Home / GMBI / News

Polisi Tetapkan Ketua Umum GMBI Sebagai Tersangka Buntut Demo Ricuh di Polda Jabar

- Reporter

Minggu, 30 Januari 2022 - 17:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandung, WARTAPANTURA.ID – Kabid Humas Polda Jabar, Kombes. Pol. Ibrahim Tompo, S.I.K., M.Si., menyampaikan bahwa pihaknya telah menetapkan Ketua Umum Gerakan Masyarakat Bawah Indonesia (GMBI) berinisial F sebagai tersangka kasus kericuhan demo di Mapolda Jabar, pada Kamis (27/1/2022) lalu.

Polisi menetapkan F sebagai tersangka kasus kericuhan yang berujung pengrusakan sejumlah fasilitas di Mapolda Jabar. Dari insiden tersebut, sejauh ini polisi sudah menetapkan 11 tersangka.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Melalui gelar perkara, tadi siang (F) oleh penyidik sudah ditetapkan tersangka,” jelas Kabid Humas Polda Jabar itu.

Saat ini, Kepolisian juga masih mendalami masing-masing peran dari 11 tersangka.

Usai aksi kericuhan itu dapat diredam, polisi langsung mencari para aktor intelektual di balik aksi perusakan yang dilakukan ratusan anggota GMBI.

“F ini merupakan salah satu tokoh aktor intelektual di balik aksi berujung ricuh tersebut. Masih ada juga yang lain,” jelasnya lebih lanjut.

Data terakhir pada Jumat 28 Januari malam, Polda Jabar sudah mengamankan sebanyak 731 anggota GMBI yang terlibat perusakan fasilitas di Mapolda Jabar.


sumber : Tribratanews Polri

Baca Juga   Gunakan Google Map, Seorang Wanita Tersesat Di Hutan Grobogan

Berita Terkait

Camat Balongan Dampingi BPP Balongan Lakukan “Ubinan” Di Desa Sudimampir Lor
Jalan Poros Desa Tenajar Lor di Betonisasi Guna Tingkatkan Perekonomian Warga
240 Siswa SMPN 1 Lumbir Akan Ngebeg Bareng di Alun-alun Purwokerto
Dinas Sosial Reunifikasi Orang Terlantar di Exit Tol Kandeman
H. Turmin Pendiri STIKES Indramayu Wafat
Tempuh Ratusan Kilometer, Hasno Mudik Dari Karawang Ke Magelang dengan Bersepeda
Perayaan Unik Rayakan Malam Takbiran di Kabupaten Indramayu
Polres Indramayu Siapkan Pengamanan Mudik 2023
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 8 Mei 2023 - 08:53 WIB

Camat Balongan Dampingi BPP Balongan Lakukan “Ubinan” Di Desa Sudimampir Lor

Rabu, 3 Mei 2023 - 08:07 WIB

Jalan Poros Desa Tenajar Lor di Betonisasi Guna Tingkatkan Perekonomian Warga

Jumat, 28 April 2023 - 11:03 WIB

240 Siswa SMPN 1 Lumbir Akan Ngebeg Bareng di Alun-alun Purwokerto

Jumat, 28 April 2023 - 10:50 WIB

Dinas Sosial Reunifikasi Orang Terlantar di Exit Tol Kandeman

Senin, 24 April 2023 - 23:49 WIB

H. Turmin Pendiri STIKES Indramayu Wafat

Sabtu, 22 April 2023 - 07:08 WIB

Perayaan Unik Rayakan Malam Takbiran di Kabupaten Indramayu

Selasa, 18 April 2023 - 08:39 WIB

Polres Indramayu Siapkan Pengamanan Mudik 2023

Selasa, 18 April 2023 - 04:03 WIB

Ratusan Guru PAUD di Kota Pekalongan Terima THR

Berita Terbaru

Kabar Duka

H. Turmin Pendiri STIKES Indramayu Wafat

Senin, 24 Apr 2023 - 23:49 WIB